Patroli Dialogis Dengan Tukang Ojek, Polisi Sampaikan Pesan Kamtibmas Jelang Pemilu Damai 2024

    Patroli Dialogis Dengan Tukang Ojek, Polisi Sampaikan Pesan Kamtibmas Jelang Pemilu Damai 2024

    Polsek Losari - Polresta Cirebon, Dalam rangka mewujudkan situasi Kamtibmas di wilayah Hukum Polsek Losari, personil Polri yang memiliki tugas pokoknya sebagai Pelindung, Pelayan, dan Pengayom kepada masyarakat melaksanakan cipta kondisi dengan bentuk patroli dialogis, Jumat (15/12/2023).

    Seperti halnya yang dilaksanakan oleh Personil piket Patroli di pimpin Aiptu SAHMID beserta personil patroli lainnya yang siang tadi melaksanakan patroli dialogis bersama tukang ojek yang berada di Sekitaran pertigaan pasar Losari dan Terminal Losari Kab. Cirebon. 

    Dalam melaksanakan patroli dialogis tersebut piket patroli memberikan himbauan kepada Ojeg kamtibmas dan warga masyarakat agar selalu menjaga keamanan dan selalu berhati hati, serta waspada antisipasi Curat, Curas, Curanmor dan menyampaikan apabila ada gangguan kamtibmas segera melaporkan kepada Kantor Kepolisian terdekat. “Kami berpesan kepada para tukang ojek apabila mendapati seseorang yang mencurigakan untuk segera melapor kepada pihak yang berwajib”, tutur Aiptu SAHMID... 


    Kapolresta Cirebon Kombes Pol ARIF BUDIMAN , SIK , MH melalui Kapolsek Losari Kompol EDI BARYANA, Amd yang di laksanakan oleh Aiptu SAHMID selaku Komandan Jaga piket patroli juga menambahkan “kami juga sekedar menghimbau kepada tukang ojek kamtibmas agar selalu mengutamakan keselamatan dalam mencari pelanggan maupun penumpang, serta parkir pada tempatnya sehingga tidak mengganggu lalu lintas.” pungkas Aiptu SAHMID. 

    “Dibulan menjelang Natal kegiatan masyarakat semakin hari semakin meningkat karena untuk memenuhi kebutuhan untuk merayakan hari Natalan yang akan datang dan situasi yang mungkin mengganggu kamtibmas pun diprediksi akan mengalami peningkatan, oleh karena itu dihimbau kepada tukang ojek kamtibmas agar senantiasa meningkatkan kewaspadaan dalam mengantar penumpangnya apalagi penumpang yang belum dikenalnya untuk mengantisipasi terjadinya kejahatan atau kriminalitas, ” sedang di sela sela waktu dialogisnya di sampaikan juga kepada tukang ojeg kamtibmas supaya turut serta mensukseskan pemilu yanga aman dan damai di sekitar tempat tinggalnya, , , "tegas Aiptu SAHMID.. 

    poolrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Giat Patroli Polsek Pangenan Polresta Cirebon...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Pangenan Polresta Cirebon Polda Jabar,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Lulus S3 1,5 Tahun: Siapa Bilang Pendidikan Harus Lambat?
    Hendri Kampai: Kelulusan Bahlil adalah Inspirasi Suatu Pencapaian
    Hendri Kampai: Indonesia Dikuasai Oligarki, Jangan Sampai Rakyat Merasa Dijajah 'Kumpeni' Zaman Now
    Pangdam Iskandar Muda Mayjen TNI Niko Fahrizal Ber Api-api Ucapkan HUT Brimob ke 79
    Patau situasi kamtibmas jelang pilkada serentak anggota patroli dan babinkamtibmas sambangi Warga Binaannya di Desa Wargabinangun Anggota patroli bersama bhabinkamtibmas sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif Jelang Pilkada serentak 2024.
    Tiga Personel Polresta Cirebon Mendapat Kenaikan Pangkat Pengabdian
    Bhabinkamtibmas Polsek Weru Hadiri Musdesus Desa Megu Gede
    Jaga Kondusiiftas Jelang Pilkada 2024, Polsek Waled Polresta Cirebon Laksanakan Sambang Dialogis
    Bhabinkamtibmas Desa Sarajaya Hadiri Pelantikan KPPS Pilkada Tahun 2024 di Desa Sarajaya Kecamatan Lemahabang Kabupaten Cirebon
    Sukseskan Ops Mantap Praja Lodaya 2024, Personil Polsek Pabuaran Polresta Cirebon Polda Jabar, Intesifkan Sambangi Kantor Sekretariat PPK dan Panwascam, ajak jaga Kamtibnas dan junjung Netralitas Jelang Pilkada Serentak 2024.
    Patau situasi kamtibmas jelang pilkada serentak anggota patroli dan babinkamtibmas sambangi Warga Binaannya di Desa Wargabinangun Anggota patroli bersama bhabinkamtibmas sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif Jelang Pilkada serentak 2024.
    Bhabinkamtibmas Desa Kempek Aipda Suharto, S.H. bersama mitra kerja Babinsa Serma Hasan, Melaksanakan sambang dan dialogis dengan Warga dalam rangka menciptakan situasi kondusif di Masyarakat (Cooling System) menjelang pelaksanaan Pilkada serentak Tahun 2024.
    Respon Cepat Polsek Talun Penanganan Laka Lantas
    Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Pabedilan Laksanakan Patroli Malam
    Bhabinkamtibmas Desa Karangwuni Kontrol Poskamling Di Desa Binaan.
    Kapolsek Beber Hadiri Giat Lokakarya Mini Triwulan Ke 2 di Puskesmas Kamarang.
    Polsek Sedong Polresta Cirebon Melaksanakan Patroli Malam Antisipasi C. 3 Dan Kejahatan Dimalam Hari.
    Berikan Rasa Aman Bhabinkamtibmas Desa Cangkoak Monitoring Penyaluran Bansos Pengentasan Keluarga Rawan Stunting Ta. 2024
    Patroli Sambang serta Dialogis polsek Kaliwedi Polresta Cirebon himbau warga cegah kejahatan di malam Hari

    Ikuti Kami